Namakan Aku kertas..
Orang lain boleh mengisiku dengan apapun warna dan bentuknya..
Tapi aku tetaplah sebuah kertas..
Alam boleh membakarku dengan teriknya..
Menghancurkan aku dengan Embunnya..
Tapi aku tetaplah sebuah kertas..
Kertas selalu tak tau ia akan menjadi apa..
Berharga atau Tidak..
Ia tetaplah sebuah kertas..
**
Sepenggal Tulisan Syair yang menginspirasi sekali dalam hidup ini...hidup kita,hidup anda mungkin hidup semua orang.
Sama akan kertas yang masih putih,kita dilahirkan ke dunia ini dengan wujud mungil kecil tanpa dosa...tergantung dengan perbuatan kita dan orang2 disekitar kita,jadi apa kita nantinya,layaknya kertas yang akan jadi hitam kotor lusuh atau menjadi kertas yang akan lebih cantik dan sempurna untuk dijadikan pajangan...tapi kita bukan pajangan loh...
Kita yang tak tahu bagaimanakah Akhir dari hidup kita akankah masuk surga atau masuk neraka..Hii serem juga ntuh yang neraka.Tapi, apapun hidup kita jalani saja apa yang ada dan jangan lupa untuk slalu berjalan di jalan yang benar.
Walaupun tulisan gue ini cman sedikit sekali, cman aq harap tulisanq ini bisa bermanfaat untuk semua pembaca n teman2 blog q.
No comments:
Post a Comment